Rabu, April 13, 2011

Cara Menghitung Ukuran Halaman Website (byte)

Perhitungan ukuran halaman website yang dimaksudkan di sini bukan file .html / .asp / .php / .htm secara individual. Melainkan ukuran berdasarkan beban data transfer yang gunakan untuk dapat melihat sebuah halaman website secara penuh (dalam arti loading 100% yang ditunjukkan dengan indikator loading pada browser Anda menjadi statis.

Secara singkat, padat, dan jelas, hal ini (besaran file) dapat mempengaruhi kinerja sebuah website di dunia internet.

Mari kita mulai. enlite Team logo

Contoh file .html berikut: isinya adalah html yang terdiri dari tulisan dan gambar.

 

Dalam menghitung ukuran halaman website maka kita hitung seluruh isi dari halaman tersebut:

Ukuran file .html melalui Windows tertera sebesar 2.26 KB

Ukuran file gambar logo enlite Team adalah 194 bytes

Maka total ukuran halaman website tersebut adalah 2260 + 194 = 2350 bytes atau setara dengan 2.35 KB. Bagi yang bertanya-tanya dari mana saya dapat secara luar biasa menyetarakan bytes dengan KB (Kilo Bytes) maka silahkan nyontek Tabel konversi bytes si sini

............................

Bisa disimpulkan (bukan diikat) sebuah halaman website yang berisi banyak multimedia membuat ukuranya semakin besar.


3 komentar:

  1. wah makasih banyak gan untuk info nya, sekarang ane sedikit tau tentang ukuran halaman sebuah website.berarti website ane juga bisa di ukur ya gan halaman nya..?

    BalasHapus
  2. Ngga diukur presisi sih gan. Setelah ukur template dan widgets tinggal kira-kira aja untuk posting harus maksimal ukuran gambar berapa.

    Ukuran paling tinggi biasanya file gambar...

    You are welcome gan

    BalasHapus

Silahkan posting komentar rekans sekalian. Trims.

Berlangganan artikel dari Blog ini Gratis !!!
[Valid RSS]Via Feed
Atau via E-mail dengan cara memasukkan alamat E-mail di bawah ini: